Lompat ke isi utama
Berita
<em>Ketua Panwaslu Kecamatan Tebing Tinggi Timur Lantik 10 Orang Panwaslu Kelurahan/Desa</em>
humas
Sungai Tohor - Ketua Panwaslu Kecamatan Tebing Tinggi Timur Dadang, S.IP melantik 10 orang Panitia Pengawas Pemilu Kelurahan/Desa (PKD) se Kecamatan Tebing Tinggi Timur, pelantikan berlangsung di Aula Kantor Camat Tebing Tinggi Timur, Desa Sungai Tohor.
PENGUMUMAN PANWASLU KELURAHAN/DESA TERPILIH SE-KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
humas
Berdasarkan ketentuan Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Umum Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2017 sebagaimana diubah terakhir dengan Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Umum Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2022.
PENGUMUMAN HASIL SELEKSI ADMINISTRASI CALON PANWASLU KELURAHAN/DESA SE-KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
humas
Berdasarkan ketentuan Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Umum Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2017 sebagaimana diubah terakhir dengan Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Umum Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2022.
Penerimaan Berkas Pendaftaran Calon Panwaslu Kelurahan/Desa (PKD) Telah Berakhir Pada Tanggal 19 Januari 2023
humas
Selatpanjang, Penerimaan berkas pendaftaran calon Panwaslu Kelurahan/Desa (PKD) dijadwalkan berakhir hari Kamis tanggal 19 Januari 2023. (20/01/23)
<em>Mohammad Zaki: Meranti Masuk Kategori Sedang Pada Peluncuran IKP Pemilu dan Pemilihan Serentak 2024</em>
humas
Selatpanjang-Profesionalitas dan integritas dari penyelenggara Pemilu dan para pihak terkait menjadi jantung dari kesuksesan penyelenggaraan pemilihan umum.